Jumat, 13 Maret 2015

Waktu Menanam by. Rob Ndruru (Pemerhati Tanaman Buah Unggul)

Musim hujan sudah mulai tiba .....
Benih Tanaman Buah Unggul termasuk Durian Menoreh Kuning siap tanam.

Pesan segera persedian terbatas.

kontak; M-SEED: 081313888479/ 087843190808

Sebuah pengalaman klasik, ketika ada orang mengatakan;
wah ... setiap saya menanam benih durian kok kurang berhasilnya.
Padahal saya menanam dan merawatnya dengan baik.

"Ada apa masalahnya, kok benih yang saya tanaman itu kurang bagus pertumbuhannya dan juga ada yang mati."

Lewat tulisan singkat ini kami (Rob Ndruru- Pemerhati Tanaman Buah Unggul Lokal RI)  mau berbagi "pengetahuan lapangan" dalam berbudidaya Durian Menoreh Jambon, Durian Menoreh Kuning, dan Durian Menoreh Promasan/Legit.

Dari proses menanam dan  mencoba dan mengevaluasi waktu menanam durian Menoreh, kami menemukan ada "waktu yang tepat dan lebih tepat" untuk menanam Durian Menoreh sehingga ketahanan terhadap penyakit dan pertumbuhan yang super bisa terjadi.


Foto: Lahan Budidaya Durian Menoreh by M-SEED
Secara umun kapan saja bisa menanam durian menoreh dengan jaminan hasilnya sama. Akan tetapi berdasarkan pengalaman dan pengamatan lapangan saat yang sangat cocok untuk menanam Benih Durian Menoreh adalah: pada musim kemarau (bila persediaan air untuk menyiram tersedia) atau  benih Durian Menoreh bisa ditanam pada awal hujan (kalau kekurangan air). Teapi secara umum Durian Menoreh dan tanaman buah lainnya bisa ditanaman kapan saja. yang terpenting dalam penaman benih/bibit tanaman buah unggul adalah perawatan dan pemeliharaan yang intensif. Untuk pendapatan hasil yang maksimal maka harus mengusahakan dengan cara yang maksimal juga. kadang bisa terjamin tanaman tertentu membutuhkan perlakuan khusus karena kondisi tanah dan situasi daerah tertentu. Hal ini bisa ditemukan lewat pengamatan dan kepekaan hati nurani dalam bekerja sama dengan alam.


Menurut analisis dan lewat pembelajaran alam, penanaman bibit/benih Durian Menoreh Kuning, Durian Menoreh Jambon, dan durian Menoreh Legit di musim kemarau (bila persediaan air untuk menyiram) atau diawal musim hujan.

 Beberapa poin-poin alasan logis kami sebagai berikut:
1. Kondisi "pori tanah" masih terbuka
2. Sehingga tanah mudah menyerap air siraman untuk benih.
3. Pertumbuhan akar Benih Durian Menoreh JKL mudah dan cepat terjadi.
4. Telur cacing yang ada di dalam tanah belum menetas.
5. Hama-penyakit yang menyerang durian belum berkembang.
6. dll.

Sekian aja sharing pengalaman dari pencinta dan pemerhati tanaman buah Unggul Indonesia, pmilik M-SEED "Central Budidaya Durian Menoreh JKL".
Semoga bermanfaat.

Salam
Rob Ndruru - Pemerhati dan Pencinta Tanaman Buah Unggulan


 M-SEED
Jl. Kaliurang KM 19 Pakem

Butuh Bibit Tanaman Buah Unggulan/
Kontak: Mas Robin
081313888479/
087843190808

Peta Menuju ke Lokasi: M-SEED Pusat Tanaman Buah Unggul

Tidak ada komentar:

Pupuk Alami Lengkap - TOP D'WE - Yang cari banyak Petani dan Penggiat Hidup Sehat

Pupuk Alami Lengkap - TOP D'WE - Yang cari banyak Petani dan Penggiat Hidup Sehat Pupuk Organik Lengkap . . Sebagai penghobi tanam...